
TikTok memiliki banyak pengguna yang kreatif, kebanyakan dari pengguna tersebut mengunggah video-video menarik yang unik dan bermanfaat. Mulai dari video lucu hingga edukatif, sehingga terkadang ada keinginan dalam diri pengguna untuk membagikan ulang video atau menyimpan video tersebut. Untuk melakukannya pengguna bisa download TikTok tanpa tanda air melalui internet.
Sebab keberadaan tanda air bisa mengganggu kenyamanan ketika menonton video. Untuk mengunduhnya pengguna harus mencari situs downloader atau aplikasi lain di luar TikTok. Ada banyak layanan yang bisa pengguna gunakan untuk membantu dalam hal ini. Apabila pengguna tertarik untuk mengunduh video TikTok yang bersih tanpa tanda air simak caranya berikut:
1. Buka Aplikasi TikTok
Para pengguna aplikasi TikTok dapat download TikTok tanpa tanda air dengan mudah. Pertama Pengguna bisa buka aplikasi TikTok tersebut melalui aplikasi ataupun melalui web. Kemudian cari video yang ingin pengguna unduh pada aplikasi tersebut.
2. Copy Link Video
Apabila pengguna sudah menemukan video yang ingin di unduh, selanjutnya salin link dari video tersebut. Link video tersebut bisa didapatkan dengan cara klik ikon bagikan yang ada di samping video setelah itu klik ‘salin tautan’. Jika pengguna membuka video tersebut dari web, maka bisa langsung menyalin link url yang ada di address bar.
3. Cari Situs Downloader
Selanjutnya untuk download tanpa tanda air pengguna harus mencari situs downloader yang tepat. Sebab beberapa memang menyediakan link download gratis namun pada video yang diunduh akan ada tanda air. Untuk menghilangkan tanda air dari video yang diunduh di TikTok pengguna bisa menggunakan situs web Snaptiktok yang bisa dibuka di browser.
Dengan menggunakan situs tersebut ada beberapa kelebihan yang bisa pengguna dapatkan. Dengan menggunakan situs ini pengguna bisa mendapatkan hasil unduhan tanpa tanda air secara gratis. Selain itu tidak ada limit atau batasan bagi pengguna untuk menggunakan situs tersebut.
4. Masukkan Link Video ke Situs Downloader
Hal yang harus dilakukan selanjutnya untuk download TikTok tanpa tanda air menggunakan situs di atas adalah dengan memasukkan link video dari TikTok kemudian masukkan ke kolom yang disediakan. Setelah itu klik download dan akan muncul pilihan link download yang bisa digunakan. Pilih server 1 untuk mengunduh.
Kemudian itu tunggu hingga proses penyimpanan berhasil. Pastikan dalam proses ini pengguna mempunyai koneksi internet yang stabil agar tidak terjadi kendala ketika melakukan pengunduhan, sebab bisa jadi pengunduhan terhenti di tengah proses. Dengan melakukan rangkaian cara di atas, pengguna telah berhasil mengunduh TikTok tanpa tanda air ke penyimpanan.