Tanpa menggunakan aplikasi modifikasi WhatsApp, cara mengetahui orang yang stalking story WA secara diam – diam menjadi salah satu yang paling dicari oleh banyak orang. Meski demikian, seperti yang diketahui WhatsApp MOD APK memang memberikan berbagai fitur – fitur tambahan secara gratis yang tidak ada di WhatsApp versi orisinal.
WhatsApp orisinal sendiri merupakan aplikasi chat terbaik yang digunakan oleh lebih dari 1.5 miliar pengguna di dunia. Aplikasi tersebut tersedia di berbagai platform dan memiliki fitur yang berguna untuk berkomunikasi jarak jauh.
Cara Mengetahui Orang yang Stalking Story WA Kita Diam – Diam
Untuk cara mengetahui orang yang stalking story WA kita secara diam – diam sebenarnya mudah, Anda bahkan tidak memerlukan aplikasi tambahan, alias hanya menggunakan WhatsApp orisinal saja. Meski demiian, Anda perlu mengikuti langkah di bawah ini sebagai salah satu cara agar Anda bisa tahu siapa saja yang lihat profil WA-mu.
- Download dan install aplikasi WhatsApp
- Login menggunakan Nomor Telepon yang masih aktif
- Jika belum punya, Anda bisa mendaftar WhatsApp terlebih dahulu
- Buka menu Setting
- Pilih Account pada menu
- Pilih Privacy
- Pastikan pilihan Read Receipt sudah menyala
- Bikin Status di WhatsApp seperti biasa
- Buka menu Status
- Klik ikon yang berbentuk pensil untuk membuat Status Teks
- Sementara itu untuk membuat status dari gambar Anda bisa memilih ikon kamera
- Buat Pesan atau Status di WhatsApp yang keren
- Tunggu beberapa saat untuk memberikan waktu agar orang lain melihat Status atau Story WA Anda
- Saat dirasa waktunya sudah cukup, silakan buka menu Status dan pilih My Status
- Klik Ikon yang ada di bagian bawah layar untuk mengetahui jumlah dan siapa saja yang melihat story WhatsAppmu
- Selesai
Sebagai tambahan informasi, jika Anda penasaran kenapa orang lain bisa melihat statusmu padahal namanya tidak pernah muncul saat Anda cek stalker WA, mungkin saja orang tersebut menggunakan WA MOD APK yang dibekali dengan fitur privasi.
Tenang saja, kami punya cara melihat stalking story WA tetapi tidak terlihat dengan mudah, misalnya dengan menggunakan aplikasi yang bernama Whats Tracker.
Demikian informasi yang bisa kami bagikan tentang cara mengetahui orang yang stalking story WA kita diam – diam. Semoga bermanfaat.
Sumber :